Minggu, 28 Juli 2019

Tips mensiasati anak susah makan

Tentunya kita sebagai orang tua akan kelabakan bila buah hati kita mulai susah makan.Ya sama hal nya demikian saya.Berbagai upaya pasti dilakukan agar anak mau makan makanan yang bergizi.Bukan hanya snack dan jajanan yang kurang sehat yang dikonsumsi putra -putri kita.

Saya akan berbagi sedikit tips untuk meningkatkan nafsu makan anak kita .
1. Cobalah untuk lebih sering merangsang anak untuk berolahraga.Selain membuat bugar badan dan melancarkan peredaran darah ,olah raga yang cukup akan merangsang nafsu makan.
2. Kurangi memberikan makanan tambahan terlebih jajanan yang kurang sehat pada anak sebelum mereka mrmakkan makanan pokok mereka.Sehingga perut tidak kenyang duluan sebelum makan.
3. Biasakan memberikan makan pada anak tepat waktu dan rutin pada waktunya.

Nah...pastinya bunda juga punya tips tersendiri agar putra putrinya mau makan dengan teratur.Bagaimanapun berikan yang terbaik selalu untuk keluarga.Karena dari keluarga yang sehat terlahir putra putri bangsa yang cerdas dan bermanfaat.




Paket Abon ikan tuna bogajawa siap meluncur lagi ke Batam,magetan gandusari dan surabaya. Eitsss..

TESTIMONI